Pengenalan bentuk huruf a-z (huruf kecil) dan A-Z (huruf besar) dari simbol yang diwakili oleh benda mati/benda hidup dan kemudian ditransformasikan ke dalam bentuk huruf. Dan dalam pentransformasian itu dikaitkan dengan peristiwa sehari-hari yang lazim terjadi.