Page 42 - Bangun 2,3 Dimensi FINAL for web
P. 42

5 satuan




                                                              6 satuan
                                         9 satuan



                    Sekarang jika ukuran suatu balok kita nyatakan dengan panjang
               adalah p, lebar adalah l dan tinggi adalah t, volume balok dinyatakan
               dengan rumus:
                                              V = p × l × t




                                                                   t



                                                                 l
                                              p


                FAKTA MATEMATIKA


                                       Luas permukaan balok adalah:
                                      c  L = 2ab + 2ac + 2bc
                                       Volume balok adalah panjang × lebar × tinggi
                    b                  V = a × b × c
                          a

                Kuis 10

               Ali ingin berjualan kue di sekolahnya. Ali membawa sebuah kotak makanan
               dengan ukuran 25 × 18 × 12 cm  untuk membawa kue-kuenya. Jika rata-rata
                                            3
               sebuah kue memiliki volume 6 cm  dan dijual dengan harga Rp500,00, berapa
                                              3
               uang yang diperoleh Ali dari jualannya jika seluruh kuenya terjual?


              36       Mengenal Bangun Dua Dimensi dan Tiga Dimensi
   37   38   39   40   41   42   43   44   45   46   47